kami berada di Jl. Gurinda IV (Soekarno Hatta KM. 1,5) Gunung Samarinda Kec. Balikpapan Utara, Balikpapan Kalimantan Timur.
kami berdiri sejak tahun 1992 dengan 2 program keahlian yang sampai saat ini ada 8 program keahlian.
kami memiliki 8 Program Kehalian. Yaitu : Farmasi Klinis dan Komunitas, Asisten Keperawatan dan caregiver, Manajemen Perkantoran, Akuntani, Teknik Komputer dan Jaringan, Teknik Kendaraan Ringan, Desain Komunikasi Visual dan Perhotelan.
Akreditasi kami adalah A (predikat sangat baik) sejak tahun 2018 s/d sekarang. kami konsisten mempertahankan kualitas sekolah kami.
Sekolah kami didukung dengan fasilitas yang sangat baik dan lengkap dalam mendukung praktik dan proses kegiatan belajar mengajar. seperti lab komputer, lab bahasa, lab farmasi, lab perhotelan, lab perawat, serta kegiatan esktrakulikuler seperti lapangan futsal, band, al-banjari dan lainnya.
telah banyak mencetak lulusan yang siap kerja dan berkreasi di bidangnya.
mempelajari ilmu farmasetika, farmakognosi, farmakologi, undang – undang Kesehatan, keselamatan, kerja dan lingkungan hidup.
merupakan suatu program yang menghasilkan tenaga ahli dalam asistensi Asisten keperawatan yang terampil dan kompeten di bidang pelayanan.
merupakan salah satu Kompetensi Keahlian dari Program Keahlian Manajemen Perkantoran pada Bidang Keahlian Bisnis dan Manajemen.
secara umum memberikan keterampilan kepada peserta didik untuk mengelola dan melakukan pencatatan keuangan secara manual maupun komputerisasi.
Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) merupakan salah satu program keahlian yang bergerak di bidang Informasi dan Teknologi..
mempelajari tentang penggunaan media komunikasi visual guna untuk menyampaikan informasi, menyajikan data teks, suara, gambar, animasi, serta video yang dibuat semenarik mungkin.
kompetensi keahlian bidang teknik otomotif yang menekankan keahlian pada bidang penguasaan jasa perbaikan kendaraan ringan.
jurusan yang menerapkan dan mengembangkan pengetahuan dan ketrampilandi bidang ilmu perhotelan atau hospitaliti.